blog Pengawasan Dari Pengadilan Tinggi Padang
Pengawasan Dari Pengadilan Tinggi Padang

Kamis, 01 April 2021 - Pengawasan Pengadilan Tinggi Padang

Pengawasan dan Pembinaan rutin dari Pengadilan Tinggi padang terhadap Pengadilan Negeri Lubuk Sikaping Kelas II berlangsung selama dua hari yaitu tanggal 31 Maret 2021 - 01 April 2021.
Pengawasan dilakukan berdasarkan Penilaian Akreditasi Penjamin Mutu (APM), Pembangunan Reformasi Birokrasi (RB) dan Zona Integritas (ZI) untuk menuju Wilayah Bersih Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).


Foto pemeriksaan pengawasan (Rabu, 31 Maret 2021)

Pengawasan oleh Pengadilan Tinggi Padang di Pengadilan Negeri Lubuk Sikaping Kelas II telah selesai dan berjalan dengan baik. Ketua Pengadilan Tinggi Padang beserta jajarannya mengharapkan supaya PN Lubuk Sikaping tetap semangat dan meningkatkan Nilai dan mempertahankan kebersihan PN untuk kedepannya.

Foto Closing Pengawasan Pembinaan (Kamis, 01 April 2021)


Foto bersama rombongan Pengadilan Tinggi Padang dan Pengadilan Negeri Lubuk Sikaping (Kamis, 01 April 2021)
#pnlubuksikaping